KESELAMATAN, KEAMANAN
Pelatihan Bersertifikasi dari Kemnaker
Penyedia jasa Keselamatan dan Kesehatan Kerja yang tersertifikasi dari Kementrian Ketenagakerjaan Republik Indonesia (KEMNAKER RI) sesuai dengan peraturan Mentri Tenaga kerja RI No.4 Tahun 1995
PT Mahira Jaya Bana merupakan Perusahaan Jasa K3 (PJK3) yang bergerak dibidang pelatihan dan konsultasi K3 baik di perusahaan.
PT Mahira Jaya Bana Bergerak dalam beberapa bisnis unit yaitu penyedia jasa Keselamatan dan Kesehatan Kerja yang tersertifikasi dari Kementrian Ketenagakerjaan Republik Indonesia (KEMNAKER RI) sesuai dengan peraturan Mentri Tenaga kerja RI No.4 Tahun 1995. Jasa Sertifikasi dari kementrian ketenagakerjaan RI yang kami sediakan adalah sertifikasi Calon Ahli K3 Umum, Auditor SMK3 dan P3K
Layanan Pelatihan
Kami menyediakan jasa pelatihan diluar Sertifikasi Kementrian Ketenagakerjaan RI yaitu meliputi pelatihan Ahli K3 Muda, Ahli K3 Madya Ahli K3 Utama dan K3 Migas. Selain itu, Kami juga menyediakan training internal diantaranya ISO 9001:2015, ISO 14001:2015, ISO 45001:2018, ISO 31000:2018, Basic Fire Fighting, Basic First Aid, Contractor Safety Management System, Job Safety Analysist, Accident Investigation, Emergancy Response Plan, K3 Migas Offshore, K3 Migas Onshore dan K3 Pertambangan.

Ahli K3 Umum Sertifikasi BNSP
Apakah Anda.. Freshgraduate yang ingin memiliki Sertifikasi K3 berlisensi resmi di bawah BNSP? Praktisi K3 yang belum memiliki sertifikasi resmi yang terdaftar? Ingin mengikuti sertifikasi Ahli K3 namun terkendala jarak, waktu dan biaya? Pekerja yang

Ahli K3 Umum Sertifikasi Kemnaker
DAFTAR SEKARANG SERTIFIKAT Sertifikat Calon Ahli K3 Umum KEMNAKER RI Surat Keputusan Penunjukan (SKP) AK3U KEMNAKER RI Kartu Tanda Kewenangan (Lisensi) AK3U KEMNAKER RI Catatan: SKP dan Lisensi diberikan bagi utusan perusahaan (Peserta Personal bisa

HSE Officer Development Program
“SAFETY OFFICER DEVELOPMENT” Merupakan training Internal dari PT Mahira Jaya Bana, dilanjutkan dengan diskusi, work shop dan studi kasus pencegahan kecelakaan di tempat kerja. Diharapkan, peserta bisa mengembangkan ketrampilannya dan mau melakukan tindakan pencegahan kecelakaan

P3K Sertifikasi Kemnaker
Pelatihan P3K atau petugas P3K adalah sebuah program pelatihan yang fokus untuk menangani pertolongan pertama pada kecelakaan dan meningkatkan kesehatan kerja sebagai sertifikasi Kemnaker Republik Indonesia. Pelatihan ini ditujukan sebagai syarat pembuatan lisensi untuk petugas

Pengawas K3 Migas
DAFTAR SEKARANG Apakah Anda.. Freshgraduate yang ingin memiliki Sertifikasi K3 berlisensi resmi di bawah BNSP? Praktisi K3 yang belum memiliki sertifikasi resmi yang terdaftar? Ingin mengikuti sertifikasi Ahli K3 namun terkendala jarak, waktu dan biaya?

POP Pertambangan Sertifikasi BNSP
Apakah Anda.. Freshgraduate yang ingin memiliki Sertifikasi K3 berlisensi resmi di bawah BNSP? Praktisi K3 yang belum memiliki sertifikasi resmi yang terdaftar? Ingin mengikuti sertifikasi Ahli K3 namun terkendala jarak, waktu dan biaya? Pekerja yang

K3 Penganggulangan Kebakaran Kelas D Kemnaker RI
K3 KEBAKARAN KELAS D Tujuan dari sertifikasi Petugas Pemadam Kebakaran Kelas D : Pelatihan untuk sertifikasi ini mencakup berbagai materi, antara lain: dasar-dasar keselamatan dan kesehatan kerja (K3), manajemen penanggulangan kebakaran, teori api dan anatomi
Apa Kata Mereka ?
Kepuasan klien adalah prioritas kami. Berikut beberapa testimoni dari mereka yang telah merasakan langsung kualitas layanan/produk kami:
EXCELLENT Based on 112 reviews Posted on Jasman daulayTrustindex verifies that the original source of the review is Google. Terimakasih PT Mahira jaya Bana atas bimbingan dan pelatihan Ahli K3 Umum yang telah diajarkan. Semoga jaya selaluPosted on bachrud dinTrustindex verifies that the original source of the review is Google. Terima kasih kepada PT. Mahira Jaya Bana atas bimbingan pelatihan K3 Angkatan 33Posted on selvia monicaTrustindex verifies that the original source of the review is Google. Fast respond & sangat welcome membantu Terima kasih Mahira, pemateri, mas Farhan & team👏🏻Posted on Tuti HandayaniTrustindex verifies that the original source of the review is Google. pelatihan ak3u bersama pt mahira jaya bana, sangat recomended, pic nya ok gercep , trainernya jg ok2 materi gampang difahami ga bikin ngantukPosted on ferdi ferdiTrustindex verifies that the original source of the review is Google. Terima kasih banyak PT Mahira Jaya Bana atas bimbingannya dalam pelatihan Ahli K3 Umum ini. Banyak pengalaman dalam K3 yang telah saya dapatkan dalam pelatihan ini. Pelayanannya pun sangat ramah dan sangat membantu. PT Mahira Jaya Bana selaku PJK3 terima kasih telah membantu peserta dalam proses pelatihan, Semoga semakin tambah sukses kedepannya.Posted on Satriyo HaryoTrustindex verifies that the original source of the review is Google. Krdible bisa direkomendasi ke perusahaan yg membutuhkan AK3U semangat mas FarhanPosted on Iwan DarmawanTrustindex verifies that the original source of the review is Google. Terima kasih PT. Mahira Jaya Bana MantabbbPosted on Aththariq NugrahaTrustindex verifies that the original source of the review is Google. Terima kasih banyak PT.Mahira Jaya Bana atas pelatihan dan bimbingannya dengan pemateri yang berkwalitas dan mudah di pahami PT. MAHIRA Mantabs
Dokumentasi Pelatihan
Layanan dan Bisnis Unit
Sertifikasi Kemnaker RI:
1. Sertifikasi Calon Ahli K3 Umum
2. Sertifikasi Petugs P3K
Sertifikasi BNSP :
1. Ahli K3 Umum
2. Audit SMK3
3. Pengawasan K3 Industri Migas
Sertifikasi Internal by PT Mahira :
1. Integrated Management System (ISO 9001:2015, ISO 14001:2015, ISO 45001:2018)
2. ISO 31000:2018
3. Basic Fire Fighting
4. Basic First Aid
5. Contractor Safety 6.Management System
7. Job Safety Analysis
8. Accident Investigation
9. Emergency Response Plan
10. K3 migas offshore
11. K3 migas onshore
12. K3 pertambangan
Kenapa Harus Kami

tersertifikasi dari kemnaker
PT Mahira Jaya Bana tersertifikasi dari Kementrian Ketenagakerjaan Republik Indonesia (KEMNAKER RI) sesuai dengan peraturan Mentri Tenaga kerja RI No.4 Tahun 1995

Berpengalaman dan Terpercaya
Menjadi Perusahaan Penyedia jasa keselamatan dan Kesehatan kerja yang berorientasi pada kepuasan pelanggan dengan kualitas pelayanan terbaik

Pelayanan Pelanggan Terbaik
Jasa Sertifikasi dari kementrian ketenagakerjaan RI yang kami sediakan adalah sertifikasi Calon Ahli K3 Umum, Auditor SMK3 dan P3K
pertanyaan
Dapatkan Pelayanan Informasi dan Pendaftaran
Dapatkan update informasi seputar pelatihan kerja, mulai dari ahli K3 umum sampai banyak pelatihan lain-lainnya. dengan menghubungi kami dibawah ini atau whatsapp ke nomor resmi kami
Klien Kami




Informasi K3 Terbaru
Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) merupakan upaya kita untuk menciptakan lingkungan kerja yang sehat dan aman, sehingga dapat mengurangi probabilitas kecelakaan kerja /penyakit akibat kelalaian yang mengakibatkan demotivasi dan dan defisiensi produktivitas kerja. Dapatkan informasi K3 Terbaru & Terupdate dan jadikan diri kamu menguasai K3

Mengenal Istilah Accident, Incident, Near Miss, dan Prosedur Penanganannya
“Hampir saja tertabrak”, ucap seorang pekerja. Seorang pekerja yang sedang asyik bermain handphone sambil berjalan nyaris tertabrak oleh forklift yang sedang mundur. Hal ini dikarenakan operator forklift juga tidak melihat kaca spion saat akan mundur. Untuk

TIPS & Skill Yang Diperlukan Agar Meningkatkan Diterima Kerja
Mahirajayabana – Fenomena layoff massal yang melanda berbagai perusahaan di Indonesia dalam beberapa waktu terakhir memberikan gambaran yang cukup mengkhawatirkan. Ribuan pekerja kehilangan pekerjaan, sementara di sisi lain, pencari kerja

Bagaimana Jika Perusahaan Tidak Menerapkan Keselamatan di tempat Kerja
Mahirajayabana – Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) masih sering dianggap remeh oleh sebagian perusahaan, terutama yang menganggap prosesnya terlalu kompleks dan menyita waktu. Padahal, mengabaikan K3 bukan hanya melanggar peraturan,

Gajimu Belum dibayarkan ? Coba Lakukan ini
Mahirajayabana – Keterlambatan pembayaran gaji adalah pelanggaran serius terhadap hak karyawan. Jika Anda mengalami hal ini, ada beberapa langkah yang bisa ditempuh untuk menyelesaikan masalah secara profesional dan sesuai hukum.